
Turn Off the Lights adalah software “bayar sesuka anda”. Saya menganggap Turn Off the Lights cuma-cuma karena aplikasi ini harusnya dimiliki semua orang, tidak peduli kemampuan mereka untuk membayar.
Sumbangkan pengembagan dari produk kamu yang menakjubkan dan bantu untuk mengurangi biaya server download bulanan kami. Silahkan pertimbangkan untuk mendukung kami dengan melakukan pembayaran satu kali atau pembayaran rutin dibawah ini.